Dikerjai Warga Desa
Suatu hari, seorang tentara yang sedang cuti datang ke sebuah desa. Orang-orang di desa itu suka bermain lelucon pada pengunjung baru. Setelah memarkir mobil jipnya di luar sebuah restoran, tentara itu masuk.
"Lemon tea hangat, Mas." ia berkata kepada pelayan.
Setelah minum, ia pergi keluar, hanya untuk menemukan jipnya hilang. Mengetahui bahwa orang di desa itu yang melakukannya, ia kembali ke restoran, duduk dan menaruh pistolnya di meja dan berkata kepada semua orang,
"Saya akan minum lagi dan ketika saya selesai, saya ingin melihat jip saya di luar! Atau kalau tidak, saya harus melakukan sama persis seperti apa yang pernah saya lakukan di Jakarta!"
Orang-orang sangat ketakutan. Ketika ia selesai minum, ia pergi ke luar dan melihat jipnya. Para penduduk desa telah menempatkan jip itu kembali.
Penasaran, pelayan bertanya tentara, "Apa yang pernah anda lakukan di Jakarta?"
Tentara itu menjawab, "Yah, waktu itu saya harus pulang jalan kaki.."
"Lemon tea hangat, Mas." ia berkata kepada pelayan.
Setelah minum, ia pergi keluar, hanya untuk menemukan jipnya hilang. Mengetahui bahwa orang di desa itu yang melakukannya, ia kembali ke restoran, duduk dan menaruh pistolnya di meja dan berkata kepada semua orang,
"Saya akan minum lagi dan ketika saya selesai, saya ingin melihat jip saya di luar! Atau kalau tidak, saya harus melakukan sama persis seperti apa yang pernah saya lakukan di Jakarta!"
Orang-orang sangat ketakutan. Ketika ia selesai minum, ia pergi ke luar dan melihat jipnya. Para penduduk desa telah menempatkan jip itu kembali.
Penasaran, pelayan bertanya tentara, "Apa yang pernah anda lakukan di Jakarta?"
Tentara itu menjawab, "Yah, waktu itu saya harus pulang jalan kaki.."