Senang karena pipi dicium
Sepasang suami istri baru saja mengalami kecelakaan yang mengerikan dimana wajah si istri sebagian mengalami luka bakar yang parah. Dokter mengatakan bahwa mereka tidak dapat melakukan operasi plastik dengan mengambil sebagian kulit bagian tubuh yang lain karena badan si istri terlalu kurus. Tetapi karena begitu mencintai istrinya maka suami tersebut menawarkan mengambil sebagian kulit tubuhnya untuk keperluan
operasinya plastik istrinya. Akan tetapi bagian tubuh yang menurut dokter sesuai hanyalah bagian pantat. Dengan berat hati akhirnya mereka menyetujui operasi tersebut. Tetapi mereka berpesan kepada dokter untuk merahasiakan hal tersebut. Setelah operasi selesai, semua orang terkejut karena wajah wanita tesebut menjadi bertambah cantik. Pada suatu hari saat mereka sendirian sang istri berkata kepada suaminya," Terima kasih sayang untuk semua yang telah kau lakukan untukku,...aku tidak dapat membalas semua kebaikanmu."
Suaminya menjawab,"Sudahlah...tak perlu kau pikirkan, saya sudah cukup senang ketika melihat ibu dan teman-temanmu selalu mencium pipimu".
operasinya plastik istrinya. Akan tetapi bagian tubuh yang menurut dokter sesuai hanyalah bagian pantat. Dengan berat hati akhirnya mereka menyetujui operasi tersebut. Tetapi mereka berpesan kepada dokter untuk merahasiakan hal tersebut. Setelah operasi selesai, semua orang terkejut karena wajah wanita tesebut menjadi bertambah cantik. Pada suatu hari saat mereka sendirian sang istri berkata kepada suaminya," Terima kasih sayang untuk semua yang telah kau lakukan untukku,...aku tidak dapat membalas semua kebaikanmu."
Suaminya menjawab,"Sudahlah...tak perlu kau pikirkan, saya sudah cukup senang ketika melihat ibu dan teman-temanmu selalu mencium pipimu".