Sepeda sang istri
Konon setelah di akhirat setiap orang diberi kendaraan pribadi, agar bisa bepergian kemanapun mereka suka. Jenis kendaraan yang diberikan tergantung dari kesetiaan mereka kepada pasangannya. Amir, yang terkenal setia dan sayang kepada anak istrinya mendapatkan sebuah BMW, Amat yang istri nya satu tapi sekali-2 jajan di KT dapat sedan Timor, sedangkan si Otong yg emang slebor cuman dapat Kijang saja.
Ketiga sekawan yg emang semasa hidupnya kompak akhirnya ketemu lagi di akhirat dan saling pamer dengan kendaraan masing-2. Amir paling bangga karena dapat BMW, sedangkan Amat cukup bersyukur dengan Timornya. Otong yg paling nyesel karena cuma dapat Kijang.
Akhirnya mereka sepakat untuk jalan-2 dengan BMW Amir cari angin sambil liat-2 pemandangan di akhirat. Maka melajulah mereka di jalanan akhirat yang bebas macet dan polusi. Saat mereka sedang menikmati pemandangan di sepanjang jalan, tiba-2 si Otong teriak... "stop... stop..." Amir serta merta menginjak rem dan menoleh ke arah yg ditunjuk oleh Otong. Alangkah kagetnya ia ketika melihat istrinya sedang berkeringat mengayuh sepeda 'mountain bike'.
Ketiga sekawan yg emang semasa hidupnya kompak akhirnya ketemu lagi di akhirat dan saling pamer dengan kendaraan masing-2. Amir paling bangga karena dapat BMW, sedangkan Amat cukup bersyukur dengan Timornya. Otong yg paling nyesel karena cuma dapat Kijang.
Akhirnya mereka sepakat untuk jalan-2 dengan BMW Amir cari angin sambil liat-2 pemandangan di akhirat. Maka melajulah mereka di jalanan akhirat yang bebas macet dan polusi. Saat mereka sedang menikmati pemandangan di sepanjang jalan, tiba-2 si Otong teriak... "stop... stop..." Amir serta merta menginjak rem dan menoleh ke arah yg ditunjuk oleh Otong. Alangkah kagetnya ia ketika melihat istrinya sedang berkeringat mengayuh sepeda 'mountain bike'.